Jago Ngiklan Di Marketplace, buku yang berisi strategi menjalankan iklan yang menghasilkan. Anda akan belajar bagaimana membuat dan menjalankan iklan di Marketplace hingga expert dan benar-benar menghasilkan.
Kenapa buku ini begitu penting?
- Ditulis oleh praktisi yang berpengalaman berjualan hampir di semua Marketplace yang ada di Indonesia.
- Materi yang ditulis bersifat aplikatif, sehingga memudahkan Anda untuk memahami dan mencobanya secara langsung.
- Pembahasan strategi mendalam untuk menjadi seller unggul di setiap marketplace
- Cocok bagi Anda yang ingin mengoptimalkan penjualan di marketplace
- Disertai berbagai studi kasus atau contoh yang bisa Anda modifikasi sesuai kebutuhan penjualan di marketplace yang Anda gunakan.
Apa yang akan Anda pelajari di buku Jago Ngiklan Di Marketplace?
- Mindset Benar Menjalankan Iklan di Marketplace ala Top Seller
- Kunci Penting Memnangkan Kompetisi di Marketplace
- Pola Sukses Menjalankan Iklan di Marketplace
- Strategi Laris Beriklan di Shopee
- Strategi Laris Beriklan di Bukalapak
- Strategi Laris Beriklan di Tokopedia
- Faktor Kunci di Balik Kesuksesan Beriklan
- Studi Kasus Ngiklan Laris yang Bisa Anda Pelajari Strateginya
Siapa yang akan terbantu dengan buku ini?
- Seller Pemula yang ingin menjadi Top Seller/Star Seller
- Pebisnis Online yang ingin menambah channel penjualannya dari Marketplace
- Business Owner yang ingin meningkatkan kemampuan tim penjualannya dalam berjualan di Marketplace
- Anda yang tidak ingin budget iklannya berakhir sia-sia dan kalah dalam berkompetisi
Daftar Isi Jago Ngiklan Di Marketplace
BAB 1 Bukan Sekedar Jago Ngiklan
BAB 2 Persiapan Sebelum Ngiklan di Marketplace
BAB 3 Sukses Ngiklan di Marketplace
BAB 4 Jago Ngiklan di Shopee
BAB 5 Jago Ngiklan di Bukalapak
BAB 6 Jago Ngiklan di Tokopedia
BAB 7 Peran Penting di Balik Layar
Bahasan Studi Kasus
Saya tidak tahu bagaimana persisnya Anda akan pesan buku ini. Apakah Anda pesan untuk diri Anda sendiri atau untuk Anda bagikan kepada teman Anda.
Semakin cepat Anda PESAN buku ini, semakin cepat Anda bisa belajar dan menikmati hasilnya. Ingat, skill itu penting, mindset lebih penting. Catat itu baik-baik.